CATATAN YANG TERBUNGKAM
Oleh: Nalindra Naraswari & Nova Putraku Bintang Terik yang mengamuk siang itu menemani seorang pemuda yang duduk bersila menikmati secangkir Kapal Api dan ramainya Kampung Surabi. Bulir keringat tipis mengaliri pelipis, bercampur asap Dji Sam Soe yang dibiarkannya layu di tepi dipan kayu. Hembusan nafasnya menguar teratur, kontras dengan netra cokelatnya yang berpendar membuntuti langkah […]
Continue Reading